Rabu, 03 Februari 2016

Pengendalian Bunyi dan Getaran pada Produk Otomotif

Seringkali jika ada dua bahan yang berbeda dan terjadi gesekan pada kendaraan, maka akan menghasilkan getaran yang membuat risih atau juga membuat bunyi bunyi yang asing dan mengganggu. Seperti yang terjadi pada gesekan bahan plastik dan hausing pada panel instrumental mobil kita.

Pelatihan Pengendalian Bunyi dan Getaran pada Produk Otomotif diselenggarakan di P2M Departemen Teknik Mesin, FTUI - Salemba, Dilaksanakan Tanggal, 4, 5 & 9 Februari 2016

Pengajar :
Dr. Ir. Wahyu Nirbito, MSME

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Sistem Instalasi dan Proteksi Jaringan Listrik

Listrik adalah sarana yang sangat vital pada Industri atau Gedung, Kesalahan dalam pemasangan suatu instalasi listrik dapat mengakibatkan k...